A. SEKOLAH SAMBIL KERJA

Banyak diantara siswa-siswa IHS yang terpanggil untuk casual dibeberapa hotel berbintang, terutama pada posisi Housekeeping dan FB service.  ini menandakan siswa-siswa IHS siap mengahdapi dunia kerja di industry perhotelan. Selain mendapatkan uang tambahan dari hasil mereka casual, mereka juga mengasah ilmu dan keterampilan terutama di industry perhotelan.

Selain itu kepercayaan dari beberapa hotel terhadap lembaga kami yakni IHS akan pengadaan tenaga kerja khususnya dibidang hotel. Dengan kata lain mereka sudah biasa kerja sambil sekolah.

B. JAMINAN 100% UANG KEMBALI

Seluruh siswa diminta aktiv mengikuti pendidikan dan pelatihan di IHS, apabila mereka stelah selesai mengikuti pelatihan dan tidak disalurkan kerja, maka siswa berhak meminta kembali biaya pendidikannya, tentunya dengan syarat dan ketentuan yang sudah disepakati dengan IHS antar lain mengikuti minimal 90 % kehadiran  dari total jumlah pertemuan tatap muka, mengikuti prosedur dengan benar, siap menerima di posisi apa saja yang ditawarkan industry hotel dan kapal pesiar.

C. KEMUDAHAN BIAYA PELATIHAN

Biaya pendidikan di IHS sudah termasuk dengan biaya mess selama pendidikan, baju seragam, modul dan buku. Dengan kemudahan biaya bisa diansur selama 3 kali serta terjangkau.

D.SEKOLAH BERLANDASKAN HOSPITALITY

Dengan menerapkan dan menanamkan jiwa hospitality, IHS memberikan pelayanan yang ramah, dan sopan serta mengkedepankan etika dan moral serta menjujung tinggi nilai-nilai budaya. Mulai dari penjemputan bagi calon—calon siswa yang berdomisili di luar daerah, memberikan mess, sharing ilmu dan selalu menanamkan  jiwa kekelurgaan saling membantu dan kerjasama akan membentuk karakter yang bertanggungjawab.